Kredit Ketahanan Pangan & Energi adalah Kredit investasi dan/atau modal kerja yang diberikan dalam rangka mendukung pelaksanaan Program Ketahanan Pangan dan Program Pengembangan Tanaman Bahan Baku Bahan Bakar Nabati. Beberapa obyek yang dapat dibiayai antara lain :
Setiap bisnis yang sedang berkembang membutuhkan tambahan modal untuk mempercepat pergerakan dari bisnis tersebut. Kami hadir untuk pengusaha dan pebisnis yang selalu ingin maju dan mengembangkan bisnisnya.
Senin, 14 Oktober 2013
Kamis, 10 Oktober 2013
17.58
in Pinjaman Program by Aditya Nugraha
KKPE Tebu
Kredit ketahanan Pangan & Energi (KKPE) - Tebu adalah Kredit Modal Kerja yang diberikan kepada petani peserta untuk keperluan pengembangan budidaya tebu, melalui kelompok tani atau koperasi yang bermitra dengan Mitra Usaha / PG (Pabrik Gula).
03.45
in Pinjaman Program by Aditya Nugraha
KPEN-RP
Kredit Pengembangan Energi Nabati & Revitalisasi Perkebunan (KPEN-RP) Non Kemitraan adalah Kredit Investasi yang diberikan oleh Bank BRI kepada Petani langsung dengan memperoleh subsidi bunga dari Pemerintah dalam rangka mendukung Program Pengembangan Bahan Baku Bahan Bakar Nabati dan Program Revitalisasi Perkebunan.
03.14
in Pinjaman Menengah by Aditya Nugraha
Agribisnis
Kredit Agribisnis merupakan kredit yang diberikan kepada individu atau perusahaan yang bergerak di bidang pertanian (agribisnis) dalam arti luas, baik untuk kegiatan on-farm maupun off-farm dari hulu hingga hilir, seperti bidang pertanian, perkebunan, kehutanan, peternakan, perikanan, perdagangan, penunjang dan jasa lainnya yang terkait bidang agribisnis.
03.08
in Kredit Usaha Rakyat by Aditya Nugraha
KUR TKI BRI
Fasilitas kredit yang diberikan kepada TKI yang digunakan untuk pengurusan dokumen, pelatihan dan pemberangkatan TKI ke luar negeri.
Keunggulan
- Pelayanan KUR TKI bekerja sama dengan Pelaksana Penempatan Tenaga kerja indonesia Swasta (PPTKIS) yang bonafid.
- Suku bunga kompetitif.
Rabu, 09 Oktober 2013
21.45
in Kredit Usaha Rakyat by Aditya Nugraha
Kredit Usaha Rakyat
Kredit Modal Kerja dan atau Kredit Investasi dengan plafon kredit sampai dengan Rp 500 juta yang diberikan kepada usaha mikro, kecil dan koperasi yang memiliki usaha produktif yang akan mendapat penjaminan dari Perusahaan Penjamin.
Minggu, 06 Oktober 2013
20.49
in Pinjaman Ritel by Aditya Nugraha
Kredit Modal Kerja
Fasilitas kredit untuk membiayai operasional usaha termasuk kebutuhan untuk pengadaan bahan baku, proses produksi, piutang dan persediaan.
Fasilitas
- Permohonan pinjaman dapat diajukan ke Kantor Cabang BRI dan Kantor Cabang Pembantu BRI di Seluruh Indonesia.
- Jangka waktu pinjaman 1 s/d 3 tahun dan dapat diperpanjang lagi sesuai dengan kebutuhan.
- Limit Kredit Rp. 100 Juta. - sampai dengan Rp. 40 Milyar.
- Kredit dalam bentuk Rupiah maupun Valas.
- Dapat diberikan rekening koran atau dengan angsuran.
- Dapat dipergunakan untuk refinancing.
Langganan:
Postingan (Atom)
Search the site
Popular Posts
-
Kredit dengan bunga bersaing yang bersifat umum untuk semua sektor ekonomi, ditujukan untuk individual (badan usaha maupun perorangan) yang...
-
Fasilitas kredit untuk membiayai operasional usaha termasuk kebutuhan untuk pengadaan bahan baku, proses produksi, piutang dan persediaan. ...
-
Kredit ketahanan Pangan & Energi (KKPE) - Tebu adalah Kredit Modal Kerja yang diberikan kepada petani peserta untuk keperluan pengemban...
-
Kredit Ketahanan Pangan & Energi adalah Kredit investasi dan/atau modal kerja yang diberikan dalam rangka mendukung pelaksanaan Program...
-
Kredit Pengembangan Energi Nabati & Revitalisasi Perkebunan (KPEN-RP) Non Kemitraan adalah Kredit Investasi yang diberikan oleh Bank B...
Labels
- Kredit Usaha Rakyat (2)
- Pinjaman Menengah (1)
- Pinjaman Mikro (1)
- Pinjaman Program (3)
- Pinjaman Ritel (3)
Diberdayakan oleh Blogger.